Profil Puskesmas
Puskesmas Jambesari terletak di Jalan KH. Abdurrahman Wahid Kecamatan Jambesari, dengan nomer telpon (0332) 3525 211 dan kode pos 68263.
Berikut ini adalah data Wilayah Kerja, Sarana Prasarana, Karakteristik Wilayah dan Data Kependudukan dari Puskesmas Jambesari.
1. Wilayah Kerja Puskesmas
a.Perbatasan
Puskesmas Jambesari merupakan salah satu Puskesmas di wilayah Kabupaten Bondowoso yang mempunyai wilayah 9 desa
BATAS WILAYAH KECAMATAN JAMBESARI :
· Sebelah Utara · Sebelah Selatan · Sebelah Barat · Sebelah Timur |
: Kecamatan Tenggarang : Kecamatan Tamanan : Kecamatan Grujugan : Kecamatan Pujer |
Puskesmas Jambesari terletak di Kecamatan Jambesari kurang lebih 12 Km dari Kabupaten Bondowoso dengan keadaan medan terdiri dari dataran rendah 99 % dan pegunungan 1 % dengan ketinggian 200 M di atas permukaan laut dan luas wilayah 29,09 Km.
b.Wilayah Kerja
Wilayah kerja Puskesmas Jambesari Mencakup Desa :
· Jambesari
· Jambe Anom
· Tegal Pasir
· Pengarang
· Pucang anom
· Sumber jeruk
· Pejagan
· Grujugan Lor
· Sumber Anyar
2. Sarana Penunjang di Wilayah Kerja
a. Sarana Pendidikan
· Taman Kanak- Kanak (TK) : 0 Buah
· Sekolah Dasar(SD/MI) : 28 Buah
· Sekolah Luar Biasa (SLB) : 0 Buah
· Sekolah Menengah Pertama (SMP/Mts) : 19 Buah
· Sekolah Menengah Atas (SMA/MA) : 11 Buah
· Pondok Pesantren : 10 Buah
b. Tempat – tempat Umum
· Pasar : 1 Buah
· Tempat Pengelolaan Makanan : 9 Buah
· Masjid : 40 buah
c. Sarana Institusi
· Poli Klinik Swasta : 0 Buah
· Praktek Dokter Swasta : 1 Buah
3. Karakteristik Wilayah
Wilayah kerja Puskesmas Jambesari seluruhnya merupakan dataran rendah sehingga semua desa / kelurahan dapat dicapai / ditempuh baik dengan kendaraan roda dua maupun roda empat. Dan terbagi menjadi 9 (sembilan) desa seperti terlihat pada tabel dan gambar berikut :
Tabel 2.1
Jumlah Penduduk, Jumlah Rumah Tangga, Luas Wilayah dan Kepadatan Penduduk di UPT Puskesmas Jambesari
DESA |
JUMLAH PENDUDUK |
JUMLAH RUMAH TANGGA |
LUAS WILAYAH |
Jambesari |
6666 |
2848 |
495,3 Ha |
Jambeanom |
5528 |
1972 |
511 Ha |
Tegal pasir |
1748 |
769 |
129,4 Ha |
Pengarang |
5165 |
2161 |
211,9 Ha |
Pucang anom |
3978 |
1523 |
231, 7 Ha |
Sumber jeruk |
2471 |
922 |
231, 7 Ha |
Pejagan |
1866 |
801 |
211,9 |
Grujugan lor |
5757 |
1761 |
511 Ha |
Sumber anyar |
2154 |
923 |
285 Ha |